Berita Bisnis

Tiga Tahun Lagi, Target Ekspor Industri Nikel di Morowali US$ 11,6 Miliar

Senin, 02 November 2020 | 06:15 WIB
Tiga Tahun Lagi, Target Ekspor Industri Nikel di Morowali US$ 11,6 Miliar

ILUSTRASI. Hingga tahun lalu, nilai ekspor dari Kawasan Industri Morowali mencapai US$ 6,6 miliar.

Reporter: Ridwan Nanda Mulyana | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Perindustrian (Kemperin) memprediksi, nilai ekspor dari Kawasan Industri Morowali pada 2023 akan menembus US$ 11,6 miliar atau Rp 168,2 triliun. Pengungkit ekspor adalah industri berbasis nikel dan produk turunannya.

Sebagai perbandingan, hingga tahun lalu nilai ekspor dari Kawasan Industri Morowali mencapai US$ 6,6 miliar. Nilai ekspor tersebut tumbuh 18,28% dari catatan 2018 yang sebesar US$ 5,58 miliar.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru