Berita

Unilever Pisahkan Bisnis Es Krim Tahun Depan, 7.500 Pekerja Bakal Terkena PHK

Selasa, 19 Maret 2024 | 22:35 WIB
Unilever Pisahkan Bisnis Es Krim Tahun Depan, 7.500 Pekerja Bakal Terkena PHK

ILUSTRASI. Unilever logo is displayed in this illustration taken on January 17, 2022. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration

Sumber: Reuters | Editor: Syamsul Azhar

KONTAN.CO.ID - JAKARTA - Unilever (ULVR.L) mengatakan pada hari Selasa bahwa pihaknya akan memisahkan unit es krimnya, yang merupakan rumah bagi merek-merek terkenal seperti Magnum dan Ben & Jerry's. Sebagai dampaknya mereka akan memangkas 7.500 pekerjaan dalam program penghematan biaya baru.

Investor menyambut baik rencana efisiensi tersebut. Hasilnya saham Unilever, salah satu perusahaan barang konsumen terbesar di dunia, naik hampir 6% pada satu titik.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.083,76
0.22%
-15,50
LQ45
892,58
0.33%
-2,96
USD/IDR
16.085
0,02
EMAS
1.324.000
0,68%