Usai Libur Panjang, Rekomendasi Saham Hari Ini Bisa Anda Timbang-Timbang
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Long weekend telah usai. Sebagian dari Anda mungkin menghabiskan waktu dengan berlibur. Nah, di awal pekan ini saatnya mengintip kembali rekomendasi saham hari ini.
Sambil berlibur kemarin, Anda mungkin menimbang-nimbang kembali akan berinvestasi di sektor mana saja. Berikut rekomendasi saham hari ini, hasil rangkuman Kontan dari beberapa analis.
