KONTAN.CO.ID - BEIJING. Ekonomi China mulai menggeliat. Salah satu indikator, wisatawan asal China bakal kembali melancong ke banyak negara. Hal ini seiring semakin menurunnya kasus Covid-19 secara global.
Mengutip Reuters kemarin, diperkirakan jumlah wisatawan keluar China tahun ini akan meningkat lebih dari 25% dibandingkan tahun 2020, Meski angka ini masih stagnan dibandingkan dengan tingkat pra-pandemi.
