Yen Jepang Menguat Terhadap Dollar AS Berkat Stimulus dan Prospek Ekonomi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pandemi virus corona (Covid-19) yang melanda seluruh dunia dan menebarkan ancaman perlambatan ekonomi global, menyebabkan dollar Amerika Serikat (AS) menjadi incaran.
Dollar AS menjadi pilihan utama para investor guna menjaga likuiditas sekaligus aset safe haven.
