Berita Bisnis

Bank Aladin Akan Cari Dana Lebih dari Rp 3 Triliun di 2022

Kamis, 10 Februari 2022 | 05:20 WIB
Bank Aladin Akan Cari Dana Lebih dari Rp 3 Triliun di 2022

Reporter: Dina Mirayanti Hutauruk | Editor: Rizki Caturini

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Aladin Syariah Tbk (BANK) akan menambah modal dengan target dana lebih dari Rp 3 triliun tahun ini. Hal itu dilakukan untuk memenuhi ketentuan modal inti minimun yang sudah ditetapkan Otoritas Jasa Keuangan (OJK).  

Direktur Utama Bank Aladin Syariah Dyota Mahottama Marsudi mengatakan, penambahan modal itu akan dilakukan dalam satu atau dua tahapan. "Ada beberapa instrumen yang bisa kami pakai untuk tambah modal ini, bisa rights issue, privat placement atau subordinated debt. Akan dipilih sesuai situasi dan kondisi yang ada di pasar," katanya kepada KONTAN, Rabu (9/2). 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru