Cari Aman, Tahun Ini Bankir Tetap Memilih Sektor yang Minim Terdampak Covid-19
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Strategi penyaluran kredit bank pada tahun ini tidak akan jauh berbeda dengan tahun lalu. Bank tetap fokus pada sektor yang relatif tidak terdampak pandemi Covid-19 dan lebih cepat pulih.
Menurut perkiraan PT Bank Mandiri Tbk (BMRI), sektor-sektor yang diperkirakan akan pulih lebih cepat seperti telekomunikasi, jasa kesehatan dan agrikultur. Selain itu, mereka akan mempertimbangkan sektor-sektor unggulan di masing-masing wilayah Indonesia.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.