Dana Kampanye Ganjar-Mahfud Terbesar Hingga Rp 506,89 Miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Komisi Pemilihan Umum (KPU) merilis dana kampanye peserta Pemilu 2024. Pasangan Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden (Capres-Cawapres) Ganjar Pranowo-Mahfud MD menyampaikan Laporan Penerimaan dan Pengeluaran Dana Kampanye (LPPDK) dengan angka paling besar, total mencapai Rp 506,89 miliar.
KPU mencatat, pasangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskanda menyampaikan LPPDK kepada kantor akuntan publik (KAP) yang KPU tunjuk pada 28 Februari 2024. Sedangkan pasangan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dan Ganjar-Mahfud pada 29 Februari 2024.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.