Delapan saham turun, ini 10 saham LQ45 dengan PER terkecil (26 Juli 2019)

Senin, 29 Juli 2019 | 08:32 WIB
Delapan saham turun, ini 10 saham LQ45 dengan PER terkecil (26 Juli 2019)
[]
Reporter: Hasbi Maulana | Editor: Hasbi Maulana

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) lesu pada perdagangan Jumat (26/7). Saat bursa saham tutup warung, IHSG turun 76,13 poin (-1,19%) dari penutupan sebelumnya, lalu hinggap di angka indeks 6.325,24.

LQ45, indeks saham dengan konstituen saham-saham berkapitalisasi pasar terbesar dan terlikuid, turun 15,05 poin (-1,47%) ke 1.009,31.

Indeks Kompas100 yang beranggotakan seratus saham dengan likuiditas dan kapitalisasi pasar terbesar juga merah. Indeks terbitan Kompas ini turun 18,47 poin (-1,41%), lalu hinggap di 1.288,32.

Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL), Adaro Energy Tbk (ADRO), dan Batubara Bukit Asam Tbk (PTBA) berada di posisi tiga pertama daftar saham LQ45 dengan PER positif terkecil secara berurutan; masing-masing 4,05 kali, 5,8 kali, dan 6,96 kali.

Posisi selanjutnya diisi oleh ELSAUNTRWSBPITMGBBTNMNCN, dan MEDC.

Sejalan dengan IHSG yang merah, delapan dari 10 saham LQ45 dengan PER terendah turun harga dibanding penutupan sebelumnya.

Saham-saham itu adalah SRIL, ADRO, PTBA, Elnusa Tbk (ELSA) United Tractor Tbk (UNTR), Waskita Beton Precast Tbk (WSKT), Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN), dan Media Nusantara Citra Tbk (MNCN).

Baca Juga: Proyeksi IHSG: Dibayangi Faktor Global

Sebaliknya, dua saham justru naik harga, yaitu  Indo Tambangraya Megah Tbk (ITMG) dan Medco Energy (MEDC).

Berikut ini daftar 10 saham LQ45 dengan PER terendah, tercatat pada 26 Juli 2019.

10 Saham LQ45 dengan PER Terendah
Kode Harga (25/7) Harga (26/7) PBV PER
SRIL 362 352 0,88 4,05
ADRO 1.250 1.230 0,63 5,8
PTBA 2.790 2.750 1,8 6,96
ELSA 364 340 0,73 8,1
UNTR 26.950 26.525 1,66 8,1
WSBP 386 372 1,2 8,45
ITMG 16.950 17.000 1,58 8,48
BBTN 2.420 2.400 1,04 8,79
MNCN 1.420 1.415 1,84 9,25
MEDC 850 855 0,75 9,5

Sumber: RTI

Secara umum ada anggapan bahwa semakin kecil angka PER maka semakin murah pula harga saham tersebut dibanding saham-saham lain dalam sektor usaha yang sama. Price earning ratio (PER) adalah perbandingan antara harga saham dengan laba bersih per saham. Penurunan harga saham di bursa secara otomatis akan menurunkan pula nilai PER kalau pada saat yang sama tidak terjadi perubahan laba bersih per saham.

Baca Juga: IHSG minus, catat 10 saham dengan volume transaksi terbesar pekan lalu (22-26 Juli)

Bagikan

Berita Terbaru

Daya Beli Lesu, Emiten Ritel Tumbuh Moderat
| Selasa, 04 November 2025 | 05:35 WIB

Daya Beli Lesu, Emiten Ritel Tumbuh Moderat

Tekanan daya beli terutama segmen menengah ke bawah masih membatasi pertumbuhan kinerja emiten sektor ritel

Laju Bisnis Komponen Otomotif Masih Tersendat Untuk Tahun ini
| Selasa, 04 November 2025 | 05:30 WIB

Laju Bisnis Komponen Otomotif Masih Tersendat Untuk Tahun ini

Sepanjang tahun ini kinerja untuk industri komponen di bidang otomotif bakal mengalami penurunan penjualan.

Indonesia Berencana Membeli 4 Unit Lagi Airbus A400M
| Selasa, 04 November 2025 | 05:15 WIB

Indonesia Berencana Membeli 4 Unit Lagi Airbus A400M

Saat ini Indonesia lewat Kementerian Pertahanan sudah membeli dua unit Airbus A400M yang berfungsi sebagai alat angkut serbaguna.

Gotong Royong Bayar Utang Proyek Whoosh
| Selasa, 04 November 2025 | 05:00 WIB

Gotong Royong Bayar Utang Proyek Whoosh

Ada peluang penyelesaian utang jumbo Whoosh bisa memakai dana dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara atau APBN.

Kemilau Harga Emas Bikin Inflasi Memanas
| Selasa, 04 November 2025 | 04:55 WIB

Kemilau Harga Emas Bikin Inflasi Memanas

Inflasi Oktober mencapai 2,86% secara tahunan, melewati titik tengah target inflasi BI di level 2,5%

IHSG Melonjak: Cermati Saham Bank, Konsumer, Emas Untuk Profit
| Selasa, 04 November 2025 | 04:50 WIB

IHSG Melonjak: Cermati Saham Bank, Konsumer, Emas Untuk Profit

IHSG awal November menguat tajam 1,36% menjadi 8.275. Simak rekomendasi saham pilihan untuk portofolio Anda.

Asuransi Milik Danantara Mampu Tampil Solid
| Selasa, 04 November 2025 | 04:50 WIB

Asuransi Milik Danantara Mampu Tampil Solid

Perusahaan asuransi umum di bawah naungan Danantara mencetak kinerja apik hingga sembilan bulan pertama tahun ini. 

Menkeu Purbaya Percaya Ekonomi Tumbuh 5,2%
| Selasa, 04 November 2025 | 04:50 WIB

Menkeu Purbaya Percaya Ekonomi Tumbuh 5,2%

Keyakinan ini dinyatakan lewat KSSK yang menyebut, stabilitas sistem keuangan Indonesia pada kuartal III-2025 tetap terjaga

Kinerja Harita Nickel (NCKL) Terkerek Efisiensi dan Optimalisasi Produksi
| Selasa, 04 November 2025 | 04:32 WIB

Kinerja Harita Nickel (NCKL) Terkerek Efisiensi dan Optimalisasi Produksi

Harita Nickel melaporkan menjadi perusahaan pertama di Indonesia yang menjalani audit penuh Initiative for Responsible Mining Assurance (IRMA).

Beban Gas Menahan Kinerja Arwana Citramulia (ARNA) Tahun Ini
| Selasa, 04 November 2025 | 04:26 WIB

Beban Gas Menahan Kinerja Arwana Citramulia (ARNA) Tahun Ini

Laba bersih PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA) menurun di kuartal III-2025, antara lain dipicu kenaikan beban produksi.

INDEKS BERITA