Berita Keuangan

Fintech Masih Sehat Meski Ada PHK

Jumat, 18 Agustus 2023 | 04:40 WIB
Fintech Masih Sehat Meski Ada PHK

Reporter: Vina Destya | Editor: Avanty Nurdiana

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah perusahaan yang bergerak di bidang finansial teknologi (fintech) memangkas jumlah pekerja. Di bisnis perusahaan fintech peer to peer (P2P) lending, ada dua perusahaan yang melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK), yakni Akseleran dan Modalku selama periode Juli-Agustus 2023.

Perampingan tersebut sebagai upaya restrukturisasi internal, dengan harapan kondisi finansial perusahaan akan membaik di masa depan. Direktur Eksekutif Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) Kuseryansyah bilang, restrukturisasi ini merupakan hal yang wajar yang dilakukan perusahaan.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru