Berita Bisnis

Gawat! Pupuk Indonesia Kekurangan Bahan Bakar Gas

Jumat, 06 Desember 2019 | 11:02 WIB
Gawat! Pupuk Indonesia Kekurangan Bahan Bakar Gas

Reporter: Filemon Agung | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Pupuk Indonesia (Persero) kekurangan pasokan gas. Alhasil, dua pabrik milik anak usaha PT Pupuk Iskandar Muda terancam tidak bisa beroperasi pada tahun 2020​.

Dalam rapat dengar pendapat dengan Komisi VII DPR RI, manajemen Pupuk Indonesia menjelaskan, dua pabrik Pupuk Iskandar Muda membutuhkan gas sekitar 110 juta kaki kubik per hari (mmscfd). Namun realisasinya hanya mendapatkan pasokan gas mmscfd. Minimnya pasokan karena kendala kontrak perjanjian jual-beli gas (PJBG) dengan PT Pertamina (Persero).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru