Go-Ventures Berinvestasi di Perusahaan Gim Asal India
KONTAN.CO.ID - Go-Ventures, unit usaha Go-Jek di bidang investasi dikabarkan akan berinvestasi sebesar US$ 30 juta pada perusahaan start-up gim e-sports, Mobile Premier League (MPL) berbasis di India.
Jika kedua perusahaan ini sepakat, ini merupakan investasi ekuitas pertama Go-Jek di India.
