Habiskan Seluruh Capex di Semester I, Metrodata (MTDL) Berniat Menambah Rp 100 Miliar
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Metrodata Electronics Tbk telah menyerap seluruh alokasi dana belanja modal atau capital expenditure (capex) 2019 selama semester I kemarin. Makanya, perusahaan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) tersebut berniat menambah capex.
Manajemen Metrodata tak khawatir mengenai pendanaan karena posisi kas bersih masih memadai. "Akan menambahkan Rp 100 miliar lagi untuk oil gas and industry di semester II," kata Susanto Djaja, Presiden Direktur PT Metrodata Electronics Tbk ketika ditemui di Function Hall City Walk, Kamis (22/8).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.