Hari Perdana Perdagangan di Bursa Saham Indonesia, Simak Proyeksi IHSG Hari Ini
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. ndeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengawali tahun 2026 dengan membawa sentimen positif di pengujung tahun 2025 lalu.
Pada perdagangan terakhir tahun 2025, Selasa (30/12), IHSG menguat 0,031% atau bertambah 2,68 poin ke level 8.646,94. Di sepanjang 2025, IHSG sudah melonjak 22,13%
