IHSG Terus Rontok, Ada Sembilan Emiten Jadi Rekomendasi Saham Hari Ini Versi Analis
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Memasuki November, gerak Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) terus menghadapi tekanan. Kemarin, IHSG kembali melorot 1,63% ke 6.642,42. Saat kondisi bursa turun, analis menyodorkan rekomendasi saham hari ini.
Ada sembilan emiten yang menjadi bekal saat IHSG dalam tren loyo. Berikut rekomendasi saham hari ini yang bisa Anda lihat-lihat, hasil racikan para analis yang dihubungi Kontan.co.id
Mayora Indah (MYOR)
Harga Rp 2.600
Rekomendasi : Buy on support
Support : Rp 2.500
Resistance : Rp 2.810
Analis : Alrich Paskalis Tambolang, Phintraco Sekuritas
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.