Berita Bisnis

INCO Masih Kaji Proposal Proyek PLTG, Masalah LNG Jadi Pembahasan

Rabu, 29 September 2021 | 06:00 WIB
INCO Masih Kaji Proposal Proyek PLTG, Masalah LNG Jadi Pembahasan

Reporter: Arfyana Citra Rahayu | Editor: Azis Husaini

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. PT Vale Indonesia Tbk bersiap membangun pembangkit listrik tenaga gas (PLTG) berkapasitas 500 MW.  Kelak, pembangkit listrik tersebut akan memasok listrik untuk kebutuhan smelter feronikel di Bahodopi, Sulawesi Tengah, yang berkapasitas 72.000 ton. 

Saat ini, emiten berkode saham INCO di Bursa Efek Indonesia itu dalam tahap diskusi bersama Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) terkait pasokan gas alam cair atau liquefied natural gas (LNG) ke pembangkit listrik tersebut. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru