Indomobil (IMAS) Merugi, Kerugian Perusahaan Anthoni Salim di Singapura Membengkak
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Lengan bisnis Anthoni Salim di Singapura, Gallant Venture, membukukan kerugian yang makin besar di kuartal III-2019.
Membengkaknya kerugian tersebut, salah satunya, disebabkan oleh kerugian yang dialami oleh anak usahanya, PT Indomobil Sukses International Tbk (IMAS).
