KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pulihnya sektor industri di tahun 2021 membuat penyerapan tenaga kerja industri manufaktur bertambah sepanjang tahun lalu. Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memperkirakan ada sekitar 1,2 juta tambahan tenaga kerja di tahun 2021 i industri pengolahan.
"Seiring dengan bangkitnya sektor industri, ada tambahan penyerapan tenaga kerja sebanyak 1,2 juta orang di tahun 2021, sehingga jumlah tenaga kerja di sektor industri manufaktur saat ini meningkat menjadi 18,64 juta orang,” ungkap Agus Gumiwang Kartasasmita, Menteri Perindustrian, Rabu (12/1)
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan