Ini Ikhtiar Millenium Pharmacon (SDPC) Untuk Menggapai Pertumbuhan Laba 30% di 2020
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Millenium Pharmacon International Tbk (SDPC) membidik pertumbuhan pendapatan 15% dengan pertumbuhan laba bersih sebesar 30% sepanjang 2020.
Direktur Utama PT Millenium Pharmacon International Tbk Mohammad Muhazni Mukhtar memaparkan, ada beberapa strategi yang bakal dilakukan emiten ini.
