Investasi Mengalir ke Jasa, Mini Ciptakan Lapangan Kerja
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Di tengah pandemi Covid-19, realisasi investasi Indonesia mencapai Rp 901,02 triliun di 2021, melampaui target Presiden Jokowi segede Rp 900 triliun.
Kementerian Investasi/ Badan Koordinasi dan Penanaman Modal (BKPM) mencatat, realisasi investasi 2021 itu, naik 8,3% jika dibandingkan dengan 2020 (lihat tabel).
