Berita Nasional

Jaga Pasokan dan Harga di Pasar, Pemerintah Menyiapkan Dana Siaga Pangan

Selasa, 05 Maret 2024 | 05:21 WIB
Jaga Pasokan dan Harga di Pasar, Pemerintah Menyiapkan Dana Siaga Pangan

ILUSTRASI. Jaga Pasokan dan Harga di Pasar, Pemerintah Menyiapkan Dana Siaga Pangan. KONTAN/Cheppy A. Muchlis/01/02/2024

Reporter: Leni Wandira | Editor: Sandy Baskoro

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah terus bergerak menyelesaikan sejumlah problem tata kelola dan kebijakan pangan di dalam negeri. Kabar terbaru, Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mewacanakan dana siaga untuk  menjaga ketahanan pangan.

"Kami pertimbangkan membangun model dana siaga hingga memiliki anggaran untuk intervensi, baik ketersediaan pasokan maupun harga," ujar Direktur Jenderal Anggaran Kemenkeu, Isa Rachmatarwata, Senin (4/3).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru