Jiwasraya hingga Asabri Bermasalah, Reformasi Industri Keuangan Non-Bank Kian Urgen
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sepanjang tahun ini, industri keuangan non bank tak pernah lepas dari kepungan persoalan. Permasalahan yang paling kasat mata di sektor yang kerap disingkat IKNB ini adalah gagal bayar PT Asuransi Jiwasraya melunasi klaim pemegang polis JS Saving Plan yang sudah jatuh tempo.
Pelunasan klaim JS Saving Plan kini tak kunjung pasti mengingat tipisnya dana di kantong Jiwasraya. Nasib pemegang polis semakin tak jelas karena, baik Kementerian BUMN maupun Jiwasraya belum terang-terangan menjelaskan opsi yang disiapkan untuk melunasi klaim.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.