ILUSTRASI. Pabrik Polyethylene PT Chandra Asri Petrochemical Tbk
Reporter: Agung Hidayat | Editor: Yuwono triatmojo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Saat ini, produsen petrokimia domestik belum mampu memenuhi permintaan pasar lokal. Demi mendorong investasi baru, pemerintah perlu mengimplementasikan kebijakan yang mampu menarik minat investasi pelaku usaha petrokimia.
Sebelumnya, investasi besar-besaran di industri petrokimia lebih dominan hanya digenjot oleh PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (TPIA) dan Lotte Chemical. Kabar terbaru, akan ada pembangunan kluster petrokimia baru kerja sama Pertamina dan China Petroleum Corporation (CPC) asal Taiwan.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG