Berita Bisnis

Kinerja Adi Sarana Armada (ASSA) Terdorong Anteraja dan Autopedia, Ini Prediksinya

Selasa, 17 Mei 2022 | 08:04 WIB
Kinerja Adi Sarana Armada (ASSA) Terdorong Anteraja dan Autopedia, Ini Prediksinya

Reporter: Vina Elvira | Editor: Sandy Baskoro

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Adi Sarana Armada Tbk (ASSA) siap menggenjot kinerja operasional dan keuangan di sepanjang tahun ini. Faktor pendorong ASSA adalah pertumbuhan bisnis dua anak usahanya, yaitu Anteraja dan Autopedia.

Hingga akhir Desember 2021, Anteraja mencapai pertumbuhan bisnis hingga 248%, dengan rata-rata volume pengiriman mencapai sekitar 1 juta parsel per hari. ASSA menargetkan hingga akhir tahun nanti, pengiriman dapat mencapai 1,5 juta parsel per hari.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru