Kuasai 40% Saham BBSI, Kredivo Belum Tercatat Sebagai Pemegang Saham Pengendali
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Bisnis Internasional Tbk bersiap menggelar aksi penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) atau rights issue akhir tahun 2021. PT Finnaccel Teknologi Indonesia (Kredivo) sebagai pemilik 40% saham emiten bersandi BBSI ini, bakal mengeksekusi seluruh atau 112.288.627 saham HMETD-nya.
Lewat prospektus rights issue yang terbit Rabu (25/11), BBSI akan menerbitkan saham baru sebanyak-banyaknya 434.782.609 saham. Aksi korporasi ini mengakibatkan efek dilusi hingga 8,49%
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.