Lebih Hati-Hati, BSI Targetkan Kenaikan Pembiayaan Tak Sebesar Tahun Lalu

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) membukukan laba bersih sebesar Rp 4,26 triliun sepanjang tahun 2022. Nilai itu tumbuh 40,68% secara tahunan atau year on year (yoy) menjadi Rp 3,02 triliun dibandingkan hasil di tahun 2021.
Direktur Utama BSI, Hery Gunardi, menyampaikan, kinerja itu ditopang oleh pertumbuhan bisnis dari segmen ritel dan wholesale. Pendukung lain adalah peningkatan dana murah, kualitas pembiayaan yang baik, efisiensi dan efektifitas biaya dan fee based income.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan