Berita Infrastruktur

Menang Tender Rumah Dinas Menteri, Adhi Karya (ADHI) Kembali Garap Proyek IKN

Jumat, 02 Desember 2022 | 07:55 WIB
Menang Tender Rumah Dinas Menteri, Adhi Karya (ADHI) Kembali Garap Proyek IKN

ILUSTRASI. Progres pembangunan perumahan bagi pekerja konstruksi di Ibu Kota Negara Nusantara (IKN Nusantara) hingga akhir Oktober 2022. Foto Ist Kementerian PUPR

Reporter: Dimas Andi, Vendy Yhulia Susanto | Editor: Sandy Baskoro

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Emiten konstruksi pelat merah PT Adhi Karya Tbk (ADHI) bersiap menggarap lagi proyek pengembangan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur. Kabar terbaru, ADHI berpeluang memenangi tender proyek Pembangunan Rumah Tapak Jabatan Menteri di IKN Nusantara.

Mengacu ke data Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) Kementerian PUPR, ADHI terpilih sebagai pemenang tender proyek rumah tapak jabatan menteri di IKN Nusantara dengan harga penawaran Rp 493,75 miliar dari pagu paket Rp 509,1 miliar.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru