Menjaring Pembeli Daring lewat Live Streaming
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Mengelola usaha di tengah situasi pandemi Covid-19 menuntut kita untuk lebih cepat beradaptasi dengan kondisi pasar.
Sejak virus korona masuk ke Tanah Air setahun lalu, masyarakat sudah mulai terbiasa berbelanja online. Meski gerai fisik tetap buka, tapi lebih banyak yang beli secara daring.
