ILUSTRASI. Bursa Efek Indonesia
Reporter: Dityasa H Forddanta | Editor: A.Herry Prasetyo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Investor yang dalam menyusun portofolio investasinya mengacu pada indeks saham beranggotakan saham-saham likuid dengan kapitalisasi pasar besar, terpaksa gigit jari. Sebab, indeks saham yang beranggotakan saham likuid dan berkapitalisasi besar, mencetak kinerja buruk tahun ini.
Ambil contoh, indeks IDX 30 merosot 4,79% sejak awal tahun. Padahal Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) cuma turun 2,15%.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG