Berita

MUFG Akan Mengakuisisi Unit Home Credit Indonesia dan Filipina Senilai US$ 619 Juta

Rabu, 23 November 2022 | 18:40 WIB
MUFG Akan Mengakuisisi Unit Home Credit Indonesia dan Filipina Senilai US$ 619 Juta

ILUSTRASI. Mitsubishi UFJ Financial Group Inc (MUFG) Jepang menyediakan US$ 619 juta untuk mengakusisi unit Home Credit di Indonesia dan Filipina dari tangan Home Credit Group BV Belanda.

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - TOKYO. Mitsubishi UFJ Financial Group Inc (MUFG) Jepang berencana membeli unit Filipina dan Indonesia dari perusahaan pembiayaan konsumen Belanda yakni Home Credit Group BV dengan harga sekitar 600 juta euro (US$ 619 juta). Demikian menurut seseorang yang mengetahui masalah tersebut pada Hari Rabu (23/11).

"Akuisisi unit Home Credit akan dilakukan melalui Bank of Ayudhya PCL (BAY) Thailand, sekitar 77% dimiliki oleh Mitsubishi UFJ," kata sumber itu. BAY akan membeli seluruh saham di unit Home Credit Filipina dan 85% unit Indonesia.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.288,81
0.29%
-21,28
LQ45
985,97
0.44%
-4,40
USD/IDR
15.853
0,35
EMAS
1.249.000
2,21%