Nilai Tukar Rupiah Semakin Menggelepar

Rabu, 26 Maret 2025 | 05:37 WIB
Nilai Tukar Rupiah Semakin Menggelepar
[ILUSTRASI. Petugas menghitung mata uang dolar Amerika Serikat di gerai penukaran valuta asing, Jakarta, Senin (16/12/2024). Rupiah mengakhiri perdagangan di pasar spot pada hari pertama pekan ini dengan penguatan tipis, namun masih terjebak di zona muram Rp16.000-an per dolar AS. Mata uang Garuda masih belum bisa lepas dari tekanan dolar AS yang kuat sebab menurunnya prospek pemangkasan suku bunga The Fed tahun depan dari 100 bps menjadi 75 bps. (KONTAN/Cheppy A. Muchlis)]
Reporter: Sugeng Adji Soenarso | Editor: Rizki Caturini

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tekanan pada rupiah masih belum mereda. Bahkan rupiah sempat menyentuh Rp 16.651 per dolar Amerika Serikat (AS) pada perdagangan Selasa (25/3). Level terburuk sejak krisis moneter Juni 1998. Sebelum akhirnya tutup di  Rp 16.568 per dolar AS. Dibanding sehari sebelumnya, rupiah melemah 0,27%. Sementara di Jisdor Bank Indonesia (BI) rupiah mengendur 0,36% ke Rp 16.622 per dolar AS.

Analis Doo Financial Futures, Lukman Leong mengatakan, pelemahan rupiah hari ini menyusul data PMI Amerika Serikat (AS) yang menunjukkan aktivitas di sektor jasa menguat di atas perkiraan. Dolar AS juga didukung oleh pernyataan hawkish Presiden Federal Reserve Atlanta, Bostic akan suku bunga.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Bagikan
Topik Terkait

Berita Terbaru

Jenuh Beli dan Sudah Naik Tinggi, Hari Ini Rabu (7/5), IHSG Rawan Terkoreksi
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:47 WIB

Jenuh Beli dan Sudah Naik Tinggi, Hari Ini Rabu (7/5), IHSG Rawan Terkoreksi

IHSG di area jenuh beli (overbought), berarti sudah naik cukup tinggi dalam waktu singkat. Jadi ada kemungkinan terkoreksi dalam waktu dekat.

Kenaikan Saham Bank Besar Kurang Sangar
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:40 WIB

Kenaikan Saham Bank Besar Kurang Sangar

Pergerakan saham bank bank-bank besar sudah mulai mengalami tren kenaikan setelah tertekan tajam di awal April lalu​

 Simpanan Kelas Menengah Bawah Naik di Saat Pengangguran Meningkat
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:36 WIB

Simpanan Kelas Menengah Bawah Naik di Saat Pengangguran Meningkat

Di tengah perlambatan ekonomi Indonesia, secara mengejutkan tabungan masyarakat kelas menengah bawah justru menunjukkan pertumbuhan signifikan.​

Kinerja Kuartal Pertama Perkasa, Prospek Emiten Grup MAP di Tahun 2025 Masih Ceria
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:15 WIB

Kinerja Kuartal Pertama Perkasa, Prospek Emiten Grup MAP di Tahun 2025 Masih Ceria

Dua emiten Grup MAP, PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI) dan PT MAP Aktif Adiperkasa Tbk (MAPA) melaporkan kinerja apik pada kuartal I-2025. 

Bisnis Pizza Hut Kembali Menghangat di Awal 2025
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:15 WIB

Bisnis Pizza Hut Kembali Menghangat di Awal 2025

Berkat inovasi dan efisiensi, PT Sarimelati Kencana Tbk (PZZA) berhasil membalik rugi menjadi laba di kuartal I-2025.

Kemenag: Waspadai Haji Tanpa Antre
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:10 WIB

Kemenag: Waspadai Haji Tanpa Antre

Ibadah Haji hanya sah jika memakai visa haji dan bukan visa untuk keperluan lain seperti turis atau bekerja. 

Asa Pertumbuhan
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:09 WIB

Asa Pertumbuhan

Momentum Ramadan dan Lebaran tidak bisa mendorong ekonomi negara kita menembus angka 5% di kuartal I-2025.

Erablue Semakin Ekspansif Menambah Gerai Baru
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:06 WIB

Erablue Semakin Ekspansif Menambah Gerai Baru

Erablue jadi solusi bagi masyarakat yang ingin membeli barang elektronik tanpa harus jauh-jauh ke mal

Penjualan Harley-Davidson Masih Positif
| Rabu, 07 Mei 2025 | 06:02 WIB

Penjualan Harley-Davidson Masih Positif

Awal pekan ini, Harley-Davidson meluncurkan tujuh model sepeda motor terbaru untuk pasar Indonesia tahun 2025.

Bisnis Pizza Hut Kembali Menghangat di Awal 2025
| Rabu, 07 Mei 2025 | 05:59 WIB

Bisnis Pizza Hut Kembali Menghangat di Awal 2025

Untuk mempermudah pembayaran, PZZA juga sudah memperluas pembayan digital dan menambah dua gerai anyar

INDEKS BERITA

Terpopuler