Nyangkut di Saham GOTO, Sejumlah Modal Ventura dan Emiten Kakap Merana
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Cukup banyak yang merugi akibat berinvestasi di PT Goto Gojek Tokopedia Tbk (GOTO). Namun sejauh ini beberapa di antara mereka yang sudah menanamkan duit investasi di dalam perusahaan tersebut mencoba menghibur diri dan mengaku belum memberikan tekanan.
Salah satunya adalah modal ventura yang memiliki investasi di GOTO, yakni PT Mandiri Capital Indonesia (MCI). Chief Investment Officer MCI, Dennis Pratistha mengungkapkan, kerugian GOTO saat ini belum akan membuat pihaknya keluar dari portofolio tersebut.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.