KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perayaan Hari Pariwisata Sedunia (World Tourism Day) pada 27 September 2024 mengangkat tema "Tourism and Peace". Tema yang ditetapkan lembaga pariwisata dunia, UN Tourism, mengingatkan pada deklarasi Konferensi International Kepariwisataan di Manila, Filipina pada 1980 yang berbunyi "pariwisata dapat dijadikan elemen penting untuk perdamaian dunia" kemudian diikuti oleh Conference Tourism – A Vital Force for Peace di Vancouver, Kanada, pada 1988.
Pariwisata diharapkan menjadi media untuk membangun kesalingpengertian antar bangsa, melalui human interaction, perjumpaan antar bangsa dan budaya, saling menghormati antara tuan rumah (host) dan pengunjung (guest). Perjumpaan ini merupakan kerinduan umat manusia yang paling dalam, menemukan kebahagiaan dalam perbedaan yang memperkaya dan harmonis.
Mengunjungi Indonesia
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.