Pasar Otomotif Indonesia Makin Dilirik, Chery Siap Bangun Pabrik di Indonesia
KONTAN.CO.ID - TANGERANG. Pasar otomotif Indonesia kembali dilirik. Kali ini Chery, pabrikan otomotif asal China, siap membangun basis produksi sekaligus pusat pengembangan dan riset otomotif di Indonesia.
Presiden Direktur Chery, Tao Yong menjelaskan, langkah ini akan berjalan melalui beberapa tahap, yakni memulai pembangunan dan produksi. "Saat ini kami masih mencari lokasi strategis untuk pembangunan pabrik dan pusat pengembangan. Tahap pertama akan berjalan pada pembangunan, lalu tahap kedua menandai masa produksinya nanti," jelas dia kepada KONTAN di acara pameran mobil GIIAS di Tangerang, Senin (15/8).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.