Berita *Global

Pejabat AS Termasuk Blinken Kunjungi Ukraina, Bahas Permintaan Senjata Lebih Kuat

Minggu, 24 April 2022 | 17:34 WIB
Pejabat AS Termasuk Blinken Kunjungi Ukraina, Bahas Permintaan Senjata Lebih Kuat

ILUSTRASI. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken dan Menteri Pertahanan Lloyd Austin akan mengunjungi Kyiv pada Hari Minggu (24/4). REUTERS/Alexander Ermochenko

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - KYIV. Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken dan Menteri Pertahanan Lloyd Austin akan mengunjungi Kyiv pada Hari Minggu (24/4). Pertemuan dua bulan setelah invasi Rusia dimulai itu, bertujuan untuk membahas permintaan Ukraina atas senjata yang lebih kuat.

Perjalanan kedua Pejabat AS diumumkan oleh Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskiy pada Hari Sabtu (23/4). Keduanya akan menjadi Pejabat AS dengan tingkat tertinggi yang datang sejak tank Rusia meluncur ke Ukraina pada 24 Februari 2022.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru