Penjualan Motor di Awal 2025 Melambat Efek Daya Beli dan Harga

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penjualan sepeda motor di awal tahun 2025 menurun. Data dari Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) menunjukkan bahwa pada Januari 2025, total penjualan motor hanya mencapai 557.191 unit, turun 5,98% dibandingkan Januari 2024 yang mencatat 592.658 unit.
Ketua Bidang Komersial AISI, Sigit Kumala, menjelaskan bahwa ada beberapa alasan yang menyebabkan penjualan motor menurun. Di antaranya adalah daya beli masyarakat yang masih lemah, kenaikan harga, serta suku bunga yang tetap tinggi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan