KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Siapa sosok yang akan menduduki posisi sebagai Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara masih menjadi teka-teki. Namun, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan Kepala Otorita IKN segera dilantik. "Sabar. Dalam waktu dekat akan saya umumkan. Yang jelas, kepala otorita IKN akan dijabat oleh seseorang dari kalangan non-partai politik," tandas Presiden, Selasa (22/2).
Menurut Presiden, Ibu Kota Nusantara kelak akan menggagas konsep Smart Forest City dengan 70% kawasannya area hijau. "Banyak hijaunya dan banyak hutannya," katanya. Selain itu pengelolaan transportasi, sistem pengairan, sistem kelistrikan, infrastruktur komunikasi, dan pelayanan publiknya juga akan menggunakan teknologi modern.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.