KONTAN.CO.ID - Gambaran cukup optimis mengiringi perekonomian Indonesia menjelang akhir 2023 dan awal 2024, tecermin dari paparan Gubernur Bank Indonesia (BI) saat Pertemuan Tahunan Bank Indonesia 2023 (PTBI 2023) pada 29 November 2023.
Menurut Gubernur BI, Perry Warjiyo, perekonomian Indonesia diperkirakan tetap tumbuh baik dan berdaya tahan terhadap dampak rambatan global. Perbaikan pertumbuhan ekonomi hingga triwulan III 2023 terus berlanjut terutama ditopang permintaan domestik di tengah kinerja sektor eksternal yang melambat.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.