Saham BRMS Diprediksi Masuk Indeks MSCI
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Morgan Stanley Capital International (MSCI) akan kembali melakukan pergantian atau rebalancing saham. Termasuk saham-saham emiten asal Indonesia. Rencananya, hasil perubahan indeks MSCI bakal diumumkan pada 7 November 2024.
Sejumlah saham emiten Bursa Efek Indonesia (BEI) digadang masuk dan keluar indeks MSCI. CGS International Sekuritas Indonesia memproyeksi, saham berpotensi keluar dari MSCI Standard Cap adalah PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (INKP).
Baca Juga: Likuiditas Chandra Asri Tercatat Masih Kokoh
