Saham Rokok Masih Sulit Ngebul

Jumat, 05 Juli 2024 | 08:54 WIB
Saham Rokok Masih Sulit Ngebul
[ILUSTRASI. Rencana kenaikan tarif cukai rokok tahun depan membayangi saham rokok. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/ama/16]
Reporter: Pulina Nityakanti | Editor: Narita Indrastiti

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pelemahan daya beli dan kenaikan tarif cukai 10% tahun ini masih menekan kinerja emiten rokok. Belum reda sentimen ini, pergerakan saham emiten rokok akan kembali dibebani oleh rencana pemerintah untuk mengerek lagi tarif cukai hasil tembakau (CHT) pada 2025.

Tekanan terbesar masih akan dirasakan oleh emiten rokok golongan I, seperti PT HM Sampoerna Tbk (HMSP) dan PT Gudang Garam Tbk (GGRM). Dalam tiga bulan pertama tahun ini, kinerja GGRM sudah terlihat lesu.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Bagikan

Berita Terbaru

Terpopuler