KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun ini PT Sidomulyo Selaras Tbk (SDMU) sengaja tidak akan mengejar kontrak-kontrak pekerjaan baru. Perusahaan yang menggeluti jasa transportasi bahan kimia beracun dan berbahaya (B3) serta pengangkutan minyak mentah itu akan fokus melunasi utang yang jatuh tempo tahun 2020.
SDMU memiliki utang sekitar Rp 160 miliar. Alternatif pelunasan sebagian atau seluruh utangnya dengan cara mencari investor baru atau mengajukan pinjaman lain kepada pihak ketiga. "Tahun ini kami akan fokus melunasi utang dan diperkirakan hingga akhir tahun belum ada tambahan kontrak baru dahulu," kata Erwin Hardiyanto, Direktur Keuangan PT Sidomulyo Selaras Tbk kepada KONTAN, Senin (6/7) lalu.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan