Setelah 74 Tahun Melantai di Bursa Tokyo, Toshiba Akhirnya Delisting Saham
KONTAN.CO.ID - TOKYO. Produsen elektronik asal Jepang, Toshiba Corp resmi melakukan delisting saham alias penghapusan pencatatan saham di bursa Tokyo pada Rabu (20/12). Delisting ini dilakukan Toshiba usai 74 tahun melantai di bursa.
Menurut laporan Reuters, kemarin, delisting sebagai strategi bisnis baru Toshiba ke depan. Pada Agustus 2023, Toshiba diambilalih oleh konsorsium domestik, yang dipimpin Japan Industrial Partners (JIP) senilai US$ 14 miliar atau sekitar Rp 217 triliun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.