KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Emiten produsen pakan, ayam pedaging dan makanan olahan PT Sreeya Sewu Indonesia Tbk mengalokasikan dana modal kerja atawa working capital sebesar Rp 700 miliar.
Direktur PT Sreeya Sewu Indonesia Tbk, Sri Sumiyarsi mengatakan, dana tersebut dipakai dalam tiga tahun ke depan. Emiten dengan kode saham SIPD di Bursa Efek Indonesia itu menyiapkan working capital dari pendanaan internal dan eksternal, termasuk beberapa vendor yang memberikan fasilitas pinjaman kepada perusahaan. "Kami membicarakan working capital. Hingga kini, kami masih stabil di angka Rp 700 miliar," jelas dia saat melangsungkan paparan publik, Senin (16/8).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan