ILUSTRASI. Boeing Co terus mencermati titik-titik rantai pasokan industri titanium di luar Rusia untuk kebutuhan pesawat. REUTERS/Lindsey Wasson
Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina
KONTAN.CO.ID - SINGAPURA. Boeing Co tidak khawatir terhadap potensi gangguan pada pasokan titanium di tengah ketegangan antara Rusia dengan Ukraina. Produsen pesawat Amerika Serikat (AS) tersebut terus mencermati titik-titik rantai pasokan industri lainnya.
Belakangan ini, Rusia telah mengumpulkan lebih dari 100.000 tentara di dekat perbatasan Ukraina karena menuntut pengaturan keamanan baru di Eropa. Tindakan Moksow lantas mendorong para pejabat AS dan Eropa untuk mengancam rentetan sanksi jika Rusia menyerang Ukraina.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG