KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kabar gembira bagi pemegang polis Jiwasraya yang selama ini menunggu pembayaran restrukturisasi. Hal ini dikarenakan dana PMN dari pemerintah senilai Rp 20 triliun kabarnya telah diterima oleh IFG.
Asal tahu saja, selama ini untuk menunggu pembayaran pada nasabah perlu menunggu proses migrasi polis dari Jiwasraya ke IFG Life. Namun, proses migrasi tersebut menunggu dana PMN yang disuntikkan oleh pemerintah tersebut cair. "IFG telah menerima dana dari pemerintah melalui penambahan Penyertaan Modal Negara (PMN) tunai sebesar Rp 20 triliun pada 22 Oktober 2021," ujar Beko Setiawan, Sekretaris Perusahaan IFG, kepada KONTAN.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan