Taktik Menata Portofolio Investasi di Tahun Politik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Tahun politik biasanya bercabang ke dua arah. Arah pertama memanasnya suhu politik. Terlebih jika terjadi kecurangan, aparat tidak netral atau penyelenggara berpihak.
Arah kedua, tahun politik bisa mendorong roda ekonomi karena melonjaknya kebutuhan terkait pemilu.
