Tambah Pabrik Baru, Mulia Industrindo (MLIA) Membidik Pasar Kaca Domestik
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pembangunan pabrik baru PT Mulia Industrindo Tbk diharapkan bakal selesai pada April 2020 mendatang. Sementara itu, target operasinya diprediksi mulai Juni 2020. Dengan tambahan kemampuan produksi kaca, perusahaan tersebut berencana memperbesar pasar dalam negeri.
Pabrik baru Mulia Industrindo terdiri dari dua lini produksi dengan kapasitas 140 ton botol kaca per hari dan 75 ton glass block atau balok kaca per hari. Fasilitas produksi anyar tersebut bakal mengungkit kemampuan produksi mereka menjadi 310.250 ton botol kaca dan balok kaca setiap tahun.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.