Berita Bisnis

Tarif Mobil Rental Naik Saat Mudik, Eh Ada Pula yang Diskon

Senin, 25 April 2022 | 10:26 WIB
Tarif Mobil Rental Naik Saat Mudik, Eh Ada Pula yang Diskon

ILUSTRASI. Tawaran kemitraan usaha rental mobil dari AutoBridal Rent Car di Bandung. Foto:DOK?AutoBridal Rent Car

Reporter: Asnil Bambani Amri | Editor: Asnil Amri

KONTAN.CO.ID -  Lebaran sudah dekat. Warga urban di kota-kota besar bersiap mudik ke kampung halaman membawa serta keluarganya. Agar bisa membawa banyak orang, kendaraan yang digunakan tentulah kendaraan yang bisa menampung banyak penumpang, salah satunya mobil multi purpose vehicle (MPV).

Bagi yang tak punya mobil MPV, pilihannya adalah menyewa dari perusahaan jasa rental. Karena banyak peminat, mau tak mau hukum pasar berlaku. Yosep Setiawan Kristitanto, Direktur Rent Car 28 bilang, kenaikan harga mulai diberlakukan sepekan sebelum dan sepekan setelah Lebaran. "Kalau kami menaikkan tarif 30%," kata Yosep.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru