Wilton Makmur Indonesia (SQMI) Segera Tuntaskan Pendirian Pabrik Pengolahan Emas
Sabtu, 18 Juli 2020 | 08:00 WIB
ILUSTRASI. Pemilik toko emas merapikan emas dagangannya di pusat toko emas Cikini, Jakarta Pusat, Selasa (10/3/2020).?
Reporter: Dimas Andi
| Editor: Yuwono triatmojo
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Wilton Makmur Indonesia Tbk menargetkan bisa mulai menggelar uji coba operasional pabrik pengolahan emas di Ciemas, Jawa Barat, pada tahun ini. Sebab, pengerjaan konstruksi fisik pabrik sudah mencapai 95% atau hampir tuntas.
Dengan beroperasinya pabrik tersebut, diharapkan bisa memberikan nilai tambah bagi komoditas emas emiten berkode saham SQMI di Bursa Efek Indonesia (BEI) itu. Sekretaris Perusahaan SQMI, M. Noor Syahriel menandaskan, perusahaan ini sedang berusaha memastikan agar pabrik pengolahan emas tersebut bisa mulai masuk ke fase uji coba pada tahun ini.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.