Berita *Global

Bank Sentral China (PBOC) Akan Kembali Memangkas Rasio Persyaratan Cadangan Bank

Senin, 06 Desember 2021 | 17:36 WIB
Bank Sentral China (PBOC) Akan Kembali Memangkas Rasio Persyaratan Cadangan Bank

ILUSTRASI. People's Bank of China (PBOC) juga melepaskan 1,2 triliun yuan dalam likuiditas jangka panjang. REUTERS/Jason Lee/File Photo GLOBAL BUSINESS WEEK AHEAD

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - BEIJING. People's Bank of China (PBOC) akan kembali memotong jumlah uang tunai yang harus dimiliki bank-bank sebagai cadangan untuk keduanya pada tahun ini. Bank Sentral China juga melepaskan 1,2 triliun yuan dalam likuiditas jangka panjang untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi yang melambat di tengah kasus Covid-19 yang tak kunjung berhenti.

Dalam situs resmi, PBOC mengatakan akan memangkas reserve requirement ratio (RRR) atau rasio persyaratan cadangan untuk bank-bank sebesar 50 basis poin (bps). Aturan akan berlaku efektif mulai 15 Desember 2021. Namun pengurangan tidak berlaku untuk lembaga-lembaga keuangan yang sudah tercatat memiliki RRR sebesar 5%.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru